Kematian akibat virus Corona di Indonesia terus bertambah setiap harinya. Sejauh ini pasien yang dilaporkan telah meninggal dunia mencapai 306 orang.
Presiden Joko Widodo menegaskan bahwa para anggota Aparatur Sipil Negara (ASN), TNI, dan Polri serta pegawai BUMN dilarang mudik pada saat Hari Raya Idul Fitri nanti. Lalu bagaimana dengan masyarakat?
Kasus COVID-19 di Indonesia meningkat secara signifikan. Pada Kamis (9/4), terdapat 337 kasus baru. Pemerintah berharap masyarakat mematuhi pembatasan sosial berskala besar (PSBB).
Kementerian Kesehatan telah menyetujui pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk DKI Jakarta. Untuk memutus mata rantai penyebaran COVID-19 lebih masif lagi, pemerintah daerah di provinsi-provinsi lain pun diberikan kesempatan untuk mengajukan PSBB.
Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) resmi diberlakukan di DKI Jakarta. Pemerintah berharap warga Jakarta mematuhinya agar dapat memutus mata rantai penularan virus Corona.
Wacana Kemenkumham untuk membebaskan napi koruptor tidak disetujui oleh Presiden Joko Widodo.
Kasus positif Corona terus meningkat setiap harinya di Indonesia. Senin (6/4) ada penambahan 218 kasus baru.
Untuk mencegah terus meluasnya perebakan virus corona, pemerintah kini menganjurkan masyarakat untuk memakai masker ketika berada di luar rumah.
Jumlah orang yang tertular virus corona di Indonesia menembus angka 2.092 orang, dan yang patut dicermati adalah tingginya jumlah orang yang tertular tetapi tidak menunjukkan gejala apapun.
Skor PISA Indonesia mengalami penurunan. Presiden Joko Widodo mengungkapkan, menurunnya skor penilaian international terhadap ketrampilan dan kemampuan siswa usia 15 tahun ini tidak hanya berakar dari murid dan guru, melainkan juga sistem pendidikan secara keseluruhan.
Penambahan kasus virus corona yang dikukuhkan melonjak tajam dan hampir menembus 2.000.
Presiden Joko Widodo mengimbau masyarakat untuk tidak melakukan mudik pada libur lebaran tahun kali ini.
Pemerintah terus bergerak cepat melakukan pelacakan kasus positif virus corona dan mengklaim bahwa APD masih terus didistribusikan ke berbagai provinsi di Indonesia.
Semua negara memproyeksikan penurunan pertumbuhan ekonominya akibat pandemi virus Corona. Bahkan, dalam skenario terburuk, pertumbuhan ekonomi Indonesia bisa minus 0,4 persen.
Kasus COVID-19 terus bertambah setiap harinya. Guna melacak lebih cepat kasus positif di masyarakat, pemerintah kini akan menggunakan sebuah mesin khusus.
Wabah COVID-19 terus menyebar di seluruh dunia. Dampaknya terhadap perekonomian pun kian memburuk. Untuk mengatasi itu, Presiden Jokowi menerbitkan Perppu untuk membuat perekonomian Tanar Air tetap stabil.
Setiap harinya, virus COVID-19 menelan korban jiwa. Selasa (31/3) ada 14 pasien lagi yang meninggal dunia. Total jumlah kematian kini mencapai 136.
Pemerintah tetap tidak menjalankan opsi lockdown dalam mengantisipasi penyebaran virus COVID-19. Pembatasan sosial dalam skala besar yang dipilih.
Jumlah kasus baru virus Corona, Senin (30/3), mencapai 129. Pemerintah kembali menyerukan agar masyarakat ikut andil dalam memutus mata rantai penularan virus tersebut.
Kasus baru virus corona di Indonesia Minggu (29/3) bertambah 130 orang. Penambahan kasus baru ini selaras dengan angka kematian yang terus bergerak.
Tunjukkan lebih banyak