Tautan-tautan Akses

Starbucks Buka "Taman Impian Kopi" di Shanghai


Hingga kini warga Shanghai masih terus antri untuk bisa menikmati secangkir kopi di Starbucks Reserve Roastery yang dibuka oleh perusahaan kopi Amerika Starbucks. Reserve Roastery Shanghai ini merupakan yang kedua dibuka di dunia, setelah yang pertama didirikan di kota asal Starbucks, Seattle.

Di tempat seluas hampir 3 ribu meter persegi ini, pecinta kopi Starbucks bisa menikmati secangkir kopi sambil belajar tentang teknik tanam hingga panggang biji kopi hingga menjadi secangkir minuman kegemaran mereka. Selengkapnya ikuti laporan Patsy Widakuswara dan tim VOA.

CG:

  1. HOWARD SCHULTZ, EXECUTIVE CHAIRMAN, STARBUCKS
  2. KEVIN JOHNSON, STARBUCKS PRESIDENT
  3. ZHU RENJIE, WARGA SHANGHAI
  4. WANG YUQI, WARGA SHANGHAI
  5. Closing: Patsy Widakuswara, VOA
XS
SM
MD
LG