Antisipasi Musim Kemarau, Lahan Rawa di Kalteng dan Sumsel Akan Dioptimalisasi
- Yoanes Litha
Kementerian Pertanian berencana mengoptimalisasi lahan rawa gambut 400 ribu hektar di Kalimantan Tengah dan Sumatera Selatan untuk lahan persawahan. Hal itu untuk mengantisipasi datangnya musim kemarau yang diperkirakan menyebabkan kekeringan di 30 persen wilayah di Indonesia Mei-Oktober nanti.
Episode
-
November 19, 2024
Urgensi Melawan Stigma Negatif “Down Syndrome” di Indonesia
-
November 19, 2024
Pilkada Jawa Tengah: Dua Lembaga Survei Rilis Hasil Bertolak Belakang