Di Tengah Semangat Persatuan, Isu Gaza Bayangi Konvensi Partai Demokrat
Wakil Presiden AS Kamala Harris yang juga capres Partai Demokrat selama ini termasuk vokal menyerukan gencatan senjata di Gaza. Tapi sebagian delegasi dalam Konvensi Nasional Partai Demokrat di Chicago memintanya bertindak lebih jauh lagi. Sejauh mana isu Gaza bakal menentukan hasil pilpres AS?
Episode
-
Desember 23, 2024
Rusia Sibuk Perang, Turki Perluas Pengaruh di Balkan
-
Desember 22, 2024
Saksi Bisu Tsunami Aceh
-
Desember 21, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 20, 2024
Dampak Penetapan Alpius Hasim Madi sebagai Pelanggar HAM Berat
Forum