Jumlah Temuan Capai Rekor Tertinggi, Perburuan Harta Karun Meningkat di Inggris
Angka sementara menunjukkan jumlah harta karun yang ditemukan pada 2022 di England, Wales dan Irlandia Utara merupakan yang tertinggi sejak 1990-an. Menurut para ahli, ini karena peralatan pertanian yang lebih besar dan mampu menggali lebih dalam, tetapi juga ada kelompok pemburu harta karun pemula.
Episode
-
Februari 26, 2025
Diaspora Indonesia Populerkan Badminton di Amerika Serikat
-
Februari 25, 2025
Menara Bersejarah di Irak Kembali Menjulang Usai Dipugar
-
Februari 23, 2025
Tips Usia Panjang Pernikahan: Jaga Kemesraan
Forum