Ketakutan dan Kelaparan Melanda Pengungsi Suriah di Turki
Pengungsi Suriah di Turki menghadapi kesengsaraan akibat pandemi virus corona yang membuat sebagian besar kehilangan pekerjaan. Di Suriah, mereka bersembunyi di rumah, takut dengan bom atau peluru di luar rumah.Sekarang, mereka terkurung, takut akan virus, menjadi tunawisma dan menghadapi kelaparan.
Episode
-
Desember 23, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 19, 2024
Indonesia akan Hadir Pada Pertemuan ASEAN Soal Myanmar
-
Desember 18, 2024
Kemlu: 65 Warga Indonesia Dievakuasi dari Suriah