Ukraina menuduh Rusia melancarkan invasi militer dan mendesak Moskow agar menarik pasukannya, yang telah mengepung pangkalan-pangkalan militer Ukraina di seantero Krimea dan mendirikan blokade di jalan-jalan.
Konflik Ukraina dan Rusia di Krimea

17
Seorang pria dengan mengikatkan pita pro-Rusia pada pria lain yang bergabung dengan kelompok "Pertahanan Diri" di luar parlemen di Simferopol (3/3). (Sebastian Meyer/VOA)

18
Seorang anggota unit pro-Rusia dari Cossak di luar gedung parlemen lokal di Simferopol (3/3).

19
Tentara-tentara Ukraina berjaga-jaga di luar gerbang markas militer di pelabuhan Kerch (3/3). (AP/Darko Vojinovic)

20
Seorang perempuan memakai bendera Ukraina di tempat penghormatan bagi para korban tewas dalam bentrokan dengan polisi di alun-alun Kemerdekaan di Kyiv (3/3). (AP/Emilio Morenatti)