Menikah di Amerika: Perbedaan Agama Tidak Menjadi Masalah
Berbeda dengan di Indonesia, ikatan dalam satu kepercayaan bukan merupakan syarat dalam proses pernikahan di Amerika. Sejumlah diaspora Indonesia berbagi pengalaman mereka dalam proses mengikat tali pernikahan di Amerika, tanpa dipermasalahkan ada atau tidaknya perbedaan agama diantara mereka.
Episode
-
Desember 20, 2024
Sampah Plastik Jadi Alat Tukar Biaya Sekolah di Lagos, Nigeria
-
Desember 17, 2024
Harapan Warga Stockholm untuk 2025 Tertuang dalam Lomba Rumah Roti Jahe