No media source currently available
Umat Islam di seluruh dunia merayakan Idulfitri yang suram, Kamis. Hari yang selayaknya diisi dengan kegembiraan dan acara kumpul keluarga itu dibayangi meningkatnya ketegangan antara Israel dan Palestina, dan pandemi virus corona.