Sekretaris Jenderal NATO Anders Fogh Rasmussen mengatakan, “Kita tidak dapat mengabaikan resiko penyebaran konflik di kawasan dengan kemungkinan implikasi bagi keamanan sekutu.”
Sebelumnya tahun ini, NATO mengerahkan peralatan anti-misil Patriot di sepanjang perbatasan Turki dengan Suriah, setelah beberapa desa di Turki dihantam oleh tembakan artileri.
Mengenai Afghanistan, koalisi akan terus berusaha menentukan bagaimana koalisi akan mendukung pasukan Afghanistan setelah tahun 2014.
Hari Selasa menandai untuk pertama kalinya Menteri Luar Negeri Amerika John Kerry bertemu dengan rekan-rekannya di NATO.
Diplomat tertinggi Amerika itu akan mengadakan pertemuan di Brussels hari Rabu dengan Presiden Afghanistan Hamid Karzai dan para pejabat tinggi Pakistan.
Sebelumnya tahun ini, NATO mengerahkan peralatan anti-misil Patriot di sepanjang perbatasan Turki dengan Suriah, setelah beberapa desa di Turki dihantam oleh tembakan artileri.
Mengenai Afghanistan, koalisi akan terus berusaha menentukan bagaimana koalisi akan mendukung pasukan Afghanistan setelah tahun 2014.
Hari Selasa menandai untuk pertama kalinya Menteri Luar Negeri Amerika John Kerry bertemu dengan rekan-rekannya di NATO.
Diplomat tertinggi Amerika itu akan mengadakan pertemuan di Brussels hari Rabu dengan Presiden Afghanistan Hamid Karzai dan para pejabat tinggi Pakistan.