Pembangkit Listrik Tenaga Air Sungai Arus Lambat
Para peneliti di Brown University di AS bermitra dengan swasta untuk membuat pembangkit listrik di perairan dengan arus lambat. Pembangkit inovatif ini masih dalam tahap pengembangan tapi bila berhasil akan bisa membantu kebutuhan listrik di banyak negara dunia ketiga.
Episode
-
Februari 28, 2025
Pemanfaatan Limbah Kaca untuk Produk Kerajinan
-
Februari 27, 2025
Pro dan Kontra Rencana Penghapusan Uang Koin Satu Sen
-
Februari 25, 2025
Jurnalis Pengecek Fakta Perangi Informasi Palsu di Burkina Faso