Sapa Dunia VOA: Keresahan Pengungsi Suriah pasca Penarikan Tentara AS
Reporter Sapa Dunia VOA Helmi Johannes melaporkan tentang penarikan mundur pasukan AS dari Suriah membuat resah para pengungsi Suriah di Turki di tengah wacana Presiden Erdogan untuk mengembalikan mereka ke Suriah; hewan peliharaan juga berdandan saat perayaan Halloween di AS; dan seorang warga diaspora Indonesia menjadi personal trainer atau pelatih pribadi kebugaran di negara bagian Oregon.
Episode
-
Januari 13, 2025
Sapa Dunia: Angin Kembali Picu Bahaya Kebakaran di Los Angeles
-
Januari 06, 2025
Sapa Dunia: Badai Salju Besar Landa Amerika, 60 Juta Warga Terdampak
-
Desember 30, 2024
Sapa Dunia: Gejolak di Suriah Resahkan Warga Dataran Tinggi Golan
-
Desember 23, 2024
Rekor Jumlah Warga yang Bepergian Saat Libur Nataru di Amerika Serikat
-
Desember 17, 2024
Menlu Blinken: Amerika Serikat Ingin Rakyat Suriah Sukses
-
Desember 09, 2024
Reaksi Amerika Terhadap Runtuhnya Pemerintah Suriah