Para pejabat Pakistan mengatakan ledakan hari Senin (21/10) di distrik Naseerabad, provinsi Baluchistan itu membuat kereta api anjlok dari rel. Bom tersebut dilaporkan dipasang pada rel kereta api.
Belum ada yang mengaku bertanggung jawab atas ledakan tersebut yang menewaskan sedikitnya lima orang dan mencederai 10 lainnya.
Di Baluchistan sering terjadi kekerasan antar golongan dan serangan kelompok-kelompok nasionalis yang menuntut hak yang lebih besar dan bagian dari pemasukan dari gas dan barang tambang.
Belum ada yang mengaku bertanggung jawab atas ledakan tersebut yang menewaskan sedikitnya lima orang dan mencederai 10 lainnya.
Di Baluchistan sering terjadi kekerasan antar golongan dan serangan kelompok-kelompok nasionalis yang menuntut hak yang lebih besar dan bagian dari pemasukan dari gas dan barang tambang.