Gelombang udara dingin yang berhembus dari Kutub Utara melanda Amerika Serikat, menjadikan suhu di sebagian besar negara ini memecahkan rekor terendah dalam 20 tahun.
Suhu Menggigit Terjang Sebagian Besar Amerika

1
Seorang pejalan kaki menerjang dingin di pusat kota Chicago, Illinois, 6 Januari 2014.

2
Seorang pria berjalan di tengah kota Chicago, Illinois, dengan latar belakang kabut udara dingin dari Danau Michigan, 6 Januari 2014.

3
Matt Frame membersihkan salju dan es dari sebuah kendaraan di showroom Buick-GMC di Detroit, Michigan, 6 Januari 2014.

4
Warga Chicago berkerumun di bawah lampu pemanas sembari menunggu kereta dalam kota di sebuah stasiun di tengah kota Chicago, Illinois, 6 Januari 2014.