Peningkatan Infrastruktur Mobil Listrik

Mobil listrik secara perlahan makin diminati di seluruh dunia tetapi masih ada kendala yakni harganya yang mahal dan langkanya infrastruktur pengisian baterai. Berbagai pihak melakukan upaya untuk menghapus kendala itu diantaranya dengan menyediakan lebih banyak tempat pengisian baterai dan memanfaatkan mobil listrik untuk layanan mobil tumpangan. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA di Washington, DC.

PKG – ELECTRIC CARS CHARGING

CG: Inggris

Taksi ikonik London pakai mesin listrik; Fasilitas pengisian baterai di SPBU; Isi baterai masih makan waktu; Stasiun pengisian belum banyak;

Polandia

Mobil listrik untuk mobil tumpangan; Biaya sewa lebih murah dari mobil biasa; Bisa sewa lewat aplikasi ponsel;

SOT-1:JANE LINDSAY-GREEN / SHELL BRITANIA RAYA

SOT-2:SIMON EMPSON / ASOSIASI PENGENDARA MOBIL LISTRIK

SOT-3:ROBERT TOPORSKI / PENYEWAAN MOBIL LISTRIK VOZILLA

STANDUP:HELMI JOHANNES / VOA, WASHINGTON, DC