Seminggu setelah penembakan massal yang menewaskan 50 warga Muslim, pemerintah Selandia baru mengeluarkan kebijakan yang melarang peredaran senapan serbu semi otomaris. Sejumlah politisi liberal AS mendukung jika kebijakan serupa diterapkan di Amerika.
Namun, banyak yang skeptis akan terjadi Amerika karena banyak yang menentang larangan seperti itu, terutama dari kelompok lobi pro senjata api. . Untuk selengkapnya ikuti laporan reporter VOA Valdya Baraputri dan Supriyono berikut ini.
CG 1:Supriyono & Valdya Baraputri, VOA