Aksi Henry Cavill sebagai Sherlock Holmes di "Enola Holmes"
Your browser doesn’t support HTML5
Aktor asal Inggris Henry Cavill pemeran Superman dalam film-film karya DC Extended Universe. Kini dia berperan sebagai detektif Sherlock Holmes dalam film terbaru produksi Netflix, “Enola Holmes”. Selengkapnya dapat disimak dalam laporan berikut ini.