Kabinet China yang disebut Dewan Negara memperkenalkan sebuah rencana perombakan pemerintah guna mengurangi birokrasi dan intervensi administratif dalam masalah-masalah bisnis dan sosial.
Berdasarkan restrukturisasi itu, sejumlah kementerian dibawah Dewan Negara akan dikurangi dari 27 menjadi 25 sementara beberapa departemen dan lembaga akan digabung dan diatur ulang.
Anggota Dewan Negara Ma Kai mengatakan dalam rapat itu bahwa sejumlah departemen memiliki wewenang lebih besar dari yang diperlukan, sementara dalam beberapa aspek pemerintahan departemen-departemen itu tidak bisa mengambil tindakan.
Dewan hari Minggu menyerahkan proposal itu, perombakan ketujuh dalam tiga dekade di China ke rapat legislatif nasional.
Anggota Dewan Negara Ma Kai mengatakan dalam rapat itu bahwa sejumlah departemen memiliki wewenang lebih besar dari yang diperlukan, sementara dalam beberapa aspek pemerintahan departemen-departemen itu tidak bisa mengambil tindakan.
Dewan hari Minggu menyerahkan proposal itu, perombakan ketujuh dalam tiga dekade di China ke rapat legislatif nasional.