Serba Serbi Olimpiade 2016

Perenang AS Michael Phelps terlihat memiliki tanda bekas 'cupping' atau bekam di bahunya saat ia bertanding. (Reuters/Dominic Ebenbichler)

Atlet anggar Ibtihaj Muhammad berpose pada KTT Media Tim AS, 9 Maret 2016, di Beverly Hills, California. (AP Photo/Damian Dovarganes)

Rafaela Silva dari Brazil (biru) dan Sumiya Dorjsuren dari Mongolia bertanding dalam final yudo putri 57 kilogram dalam Olimpiade di Rio de Janeiro, Brazil (8/8). (AP/Morry Gash)

Nathalie Hagman dari Swedia (tengah) mencetak gol dalam penalti pada pertandingan bola tangan putri melawan Korea Selatan (8/8). (AP/Ben Curtis)

Rumah Carlos Augusto dan Sandra Regina (tidak ada dalam foto), yang telah tinggal di daerah kumuh Vila Autodromo selama 20 tahun dengan anak-anak mereka, dihancurkan setelah keluarga tersebut terkena penggusuran dan pindah ke salah satu dari 20 rumah yang dibangun untuk warga yang menolak meninggalkan komunitas tersebut di Rio de Janeiro, Brazil (2/8). (Reuters/Ricardo Moraes)

Pengunjungi mendatangi toko besar untuk membeli cendera mata dari Olimpiade di Rio de Janeiro, Brazil (8/8). (VOA/P. Brewer)

Para pendukung tim Kosovo merayakan medali emas yang didapat Majlinda Kelmendi di Pristina, Kosovo (7/8) saat melihat pertandingan yudo putri kelas 52 kilogram di Olimpiade Rio de Janeiro, Brazil, dari telavisi. (AP/Visar Kryeziu)

Dua penggemar berkostum warna nasional Brazil pada Olimpiade di Rio de Janeiro (8/8). (VOA/P. Brewer)

Perenang Inggris Adam Peaty berpose dengan bendera nasional setelah meraih medali emas. (Reuters/Michael Dalder) 

Para penjual cendera mata Olimpiade di Rio de Janeiro, Brazil (8/8). (VOA/P. Brewer)

Vladimir Lukin, presiden Komite Paralimpik Rusia, berbicara dalam konferensi pers di Moskow (7/8) setelah negara itu dilarang berpartisipasi dalam Paralimpik di Rio de Janeiro, Brazil. (Reuters/Maxim Zmeyev)