Industri Musik Dunia Lampaui 1 Triliun Streaming
Your browser doesn’t support HTML5
Industri musik dunia melampaui 1 triliun streaming. Musik berbahasa Spanyol, Prancis, Jepang, Korea, Italia, Jerman, dan Arab adalah bahasa yang paling populer di kalangan pendengar musik AS, dengan minat teratas pada jenis musik Latin dan K-pop.