Kerajinan Manik-Manik Sarat Pesan Sosial

Seni kerajinan manik-manik merupakan ciri khas berbagai kebudayaan dunia selama berabad-abad, misalnya di Mesir, Ethiopia dan suku asli Amerika. Seorang seniman berupaya melestarikan tradisi ini, sambil mengetengahkan isu ketidakadilan sosial dan politik. Ikuti liputan tim VOA dari Baltimore, Maryland.

CG:
1. Joyce Scott/ Seniman Manik-Manik