Kota New York Berencana Terapkan Biaya Kemacetan
Your browser doesn’t support HTML5
New York berambisi menjadi kota pertama di Amerika Serikat yang membebankan biaya kemacetan kepada pengemudi kendaraan bermotor yang memasuki kawasan lalu lintas yang padat. Tim VOA melaporkan.