Lawan Hoaks Obat dan Makanan, BPOM RI dan Mafindo Ajak Mahasiswa Sadar Bahaya Hoaks
Your browser doesn’t support HTML5
Berita bohong atau hoaks di bidang obat dan makanan menempati urutan ketiga hoaks yang paling banyak beredar di masyarakat, menurut data Masyarakat Anti Fitnah Indonesia (Mafindo). Badan Pengawasan Obat dan Makanan (POM) RI mengajak semua elemen untuk terlibat aktif melawan masifnya hoaks.