Para Pengungsi Perempuan di Australia Membuat Boneka untuk Menjaga Kesehatan Mental
Your browser doesn’t support HTML5
Sebuah program di Australia membantu para pengungsi perempuan mengatasi masalah kesehatan mereka. Kursus membuat boneka telah menjadi tempat yang aman bagi mereka untuk berbicara secara terbuka tentang masalah yang mereka hadapi.