Pekerja Rela Cuti demi Ramaikan Aksi "Indonesia Gelap"

Your browser doesn’t support HTML5

Sejumlah pekerja mengaku rela cuti untuk mengikuti demonstrasi “Indonesia Gelap” di kawasan Patung Kuda, Medan Merdeka, Jakarta, Jumat (21/2). Demo ini menjadi bentuk penolakan terhadap upaya besar-besaran Presiden Prabowo memangkas anggaran negara.