Persaingan Produsen Mainan Selama Puncak Musim Belanja
Your browser doesn’t support HTML5
Produsen mainan di AS kembali berlomba-lomba membuat mainan yang sukses dijual memasuki puncak musim belanja akhir tahun. Produsen terus menghadapi tantangan pergeseran selera pasar, dan juga beralihnya konsumen ke metode pembelian online dan mobile.