'Positivity Rate' Indonesia Sudah Penuhi Standar WHO, Benarkah?
Your browser doesn’t support HTML5
Pemerintah mengklaim bahwa "positivity rate COVID-19" di Indonesia sudah memenuhi standar WHO, yakni di bawah lima persen. Benarkah? Seorang epidemiolog meragukannnya mengingat pelaksanaan strategi 3T yang kian menurun.