Xinhua, media Tiongkok, mengatakan tindakan keras itu dilakukan setelah adanya lonjakan rumor di Internet tentang kudeta, Jumat (30/3).
Media pemerintah Tiongkok mengatakan pemerintah telah menutup 16 situs web, menangkap enam orang, dan menghukum dua situs media sosial karena menyebarkan rumor tentang kudeta.
Xinhua mengatakan Jumat malam tindakan keras itu dilakukan setelah adanya lonjakan rumor di Internet tentang kudeta menyusul pemecatan seorang politikus populer, Bo Xilai, pemimpin kota Chongqing.
Para analis mengatakan tindakan keras itu menggarisbawahi kekhawatiran Tiongkok dengan masyarakat yang terhubung Internet dan berhasrat membahas peristiwa-peristiwa politik meskipun ada sensor dan ancaman hukuman.
Xinhua mengatakan Jumat malam tindakan keras itu dilakukan setelah adanya lonjakan rumor di Internet tentang kudeta menyusul pemecatan seorang politikus populer, Bo Xilai, pemimpin kota Chongqing.
Para analis mengatakan tindakan keras itu menggarisbawahi kekhawatiran Tiongkok dengan masyarakat yang terhubung Internet dan berhasrat membahas peristiwa-peristiwa politik meskipun ada sensor dan ancaman hukuman.