Solidaritas dan Pesan Sosial di Native Fashion Week Perdana

Your browser doesn’t support HTML5

Minimnya representasi karya seniman suku Indian Amerika mendorong terciptanya Pekan Busana Suku Asli AS yang pertama di Santa Fe, New Mexico. Tak hanya usung isu sosial suku asli Amerika, tapi juga solidaritas terhadap bangsa Palestina yang dinilai punya sejumlah kesamaan.

CG:

1. Amber-Dawn Bear Robe/ Pendiri, Native Fashion Week

2. Himikalas Pam Baker/ Perancang Busana

3. Carrie Wood/ Perancang Busana

4. Wes Studi/ Aktor