Tiga Mahasiswa Palestina Ditembak di Vermont, AS, Saat Rayakan Thanksgiving
Your browser doesn’t support HTML5
Tiga mahasiswa keturunan Palestina ditembak oleh satu orang tak dikenal, ketika berjalan kaki di Prospect Street, dekat Universitas Vermont, Burlington, AS, pada Sabtu (25/11). Polisi katakan kejadian ini adalah ‘kejahatan yang dimotivasi oleh kebencian’.