VOA This Morning "Trump Terseret Kasus Spionase; Dukungan Revisi Aturan Rokok"
Your browser doesn’t support HTML5
Departemen Kehakiman AS selidiki mantan Presiden Donald Trump atas kemungkinan pelanggaran Undang-Undang Spionase, alias pemata-mataan. Sementara itu, delapan juta anak Indonesia menjadi perokok, organisasi profesi kedokteran dukung revisi aturan rokok.