Berbagai Skandal Finansial Kikis Kepercayaan Investor - Laporan VOA
Sejak krisis finansial 2008 dimana Wall Street dituding menjadi biang keladi penurunan laju ekonomi global, industri keuangan AS menghadapi serangkaian tuduhan penipuan dan manipulasi yang merugikan investor miliaran dolar. Jajak pendapat Gallup terkini menunjukkan hanya 21 persen warga AS percaya pada Bank mereka. Sementara di kalangan pelaku industri sendiri, tindakan melanggar etika dan hukum dianggap sebagai sesuatu yang lumrah. Selengkapnya ikuti Laporan VOA ersama Patsy Widakuswara.
Episode
-
November 14, 2024
Pengakuan bagi Produk Mainan Yang Laku dan Lama Dijual
-
November 13, 2024
Pergantian Musim Membawa Risiko Depresi Musiman (SAD)
-
November 12, 2024
Impor Mobil Tiongkok Meningkat Pesat di Afrika Selatan
-
November 11, 2024
Upaya Cegah dan Selamatkan Burung yang Tabrak Kaca Gedung
-
November 08, 2024
Usaha Daur Ulang Plastik Ciptakan Lapangan Kerja bagi Pengungsi
-
November 07, 2024
Inflasi Sekedar Melambat, Harga Tetap Tinggi