Tofurky: Produsen Tempe dan Makanan Vegan di Hood River, Oregon
Tofurky, merek makanan vegetarian pengganti kalkun diproduksi di Hood River, Oregon. Produk pertama perusahaan yang didirikan oleh Seth Tibbott tahun 1980 ini, adalah tempe.Tempe yang makanan asli Indonesia, dikenal Seth, seorang vegetarian, sewaktu mencari pengganti protein hewani pada tahun 1977.
Terkait
Episode
-
Desember 20, 2024
Parade Hollywood Jadi Wadah Pembelajaran Budaya Asli Diaspora di AS
-
Desember 19, 2024
Pasar Dadakan Akhir Tahun, Jual Berbagai Hadiah Unik dan Menarik
-
Desember 13, 2024
Pemakaman Hewan Peliharaan, Bisnis Milyaran Dolar di Amerika Serikat