Aplikasi Smartphone Andalan bagi Musafir dan Muslim di Rantau
Mencari tempat untuk sholat tarawih relatif mudah di tanah air, tapi bagaimana bagi Muslim Indonesia yang sedang bepergian di AS? Beruntung saat ini sudah ada banyak aplikasi untuk membantu ibadah di rantau, mulai dari alarm waktu sholat, pencari arah kiblat, hingga GPS yang bisa mencari masjid.
Terkait
Episode
-
November 22, 2024
Mengurangi Sampah Makanan Menggunakan Teknologi AI
-
November 15, 2024
"Burnout" dengan Kencan Online Menyuburkan Layanan "Offline Dating"
-
November 08, 2024
Kontes Online Memilih Disain Stiker Pemilu
-
November 01, 2024
Mengurangi Dampak Negatif "Doomscrolling" di Masa Penuh Stres
-
Oktober 25, 2024
"Wireless Charger" untuk Cas Kendaraan Listrik Sambil Jalan
-
Oktober 18, 2024
Menghindari Jebakan Utang "Buy Now Pay Later"