Rumput Laut Bisa Atasi Masalah Sampah Plastik
Indonesia bertekad memangkas jumlah sampah plastik yang dibuang ke laut sebesar 70 persen sebelum 2025, dan hal ini bisa tercapai jika lebih banyak orang mau memakai bioplastik. Pemanfaatan bioplastik dari rumput laut lebih ramah lingkungan dan sekaligus membantu meningkatkan kesejahteraan petani rumput laut. Berikut laporan Helmi Johannes dari VOA di Washington, DC.
Episode
-
Desember 23, 2024
Libur Natal New York Dimeriahkan Etalase Hias
-
Desember 20, 2024
Upaya Menarik Minat Anak-Anak pada Dunia Penerbangan Malawi
-
Desember 19, 2024
The Fed Kembali Pangkas Suku Bunga, Hati-Hati Memasuki 2025
-
Desember 18, 2024
"Eggflation" Kembali Terjadi Jelang Libur Nataru
-
Desember 17, 2024
Polusi Kabut Asap Beracun di Pakistan Semakin Parah
-
Desember 16, 2024
Bandara Tersibuk Dunia Siap Layani Penumpang Libur Nataru