Pompeo Yakinkan Para Pemimpin Irak Sebelum Pidato di Kairo
Menlu AS Mike Pompeo melakukan kunjungan ke Irbil dan Baghdad, Rabu (9/1), guna meyakinkan para pemimpin Irak serta Pemerintahan Regional Kurdistan Irak di tengah-tengah kekhawatiran atas rencana Amerika untuk menarik pasukannya dari Suriah. Koresponden VOA Cindy Saine melaporkan dari Deplu AS.
Episode
-
Desember 23, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 19, 2024
Indonesia akan Hadir Pada Pertemuan ASEAN Soal Myanmar
-
Desember 18, 2024
Kemlu: 65 Warga Indonesia Dievakuasi dari Suriah