Desakan agar AS Proaktif Menengahi Ketegangan Jepang-Korsel
Seperti Indonesia, Korea Selatan juga pernah mengalami penjajahan Jepang bahkan lebih lama mulai 1910. Hubungan kedua negara selalu memburuk menjelang peringatan akhir Perang Dunia Kedua akibat sejarah pahit ini dan belakangan bahkan meluas ke perdagangan kedua negara. AS didesak proaktif menengahi.
Episode
-
Desember 24, 2024
Wacana Dedolarasi Negara BRICS Hadapi Sejumlah Tantangan
-
Desember 23, 2024
Rusia Sibuk Perang, Turki Perluas Pengaruh di Balkan
-
Desember 22, 2024
Saksi Bisu Tsunami Aceh
-
Desember 21, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 20, 2024
Dampak Penetapan Alpius Hasim Madi sebagai Pelanggar HAM Berat