Amerika Kini: Makin Panjang, Daftar Pengusaha Retail AS Yang Ajukan Pailit
Daftar usaha retail Amerika yang mengajukan pailit tahun ini beragam dan semakin panjang. Pakar industri menyatakan bisnis-bisnis ini sudah banyak yang kesulitan sebelum pandemi, tetapi krisis kesehatan ini merupakan pukulan terakhir yang mematikan. Laporan selengkapnya bersama Metrini Geopani.
Episode
-
Desember 16, 2024
Bagaimana Elon Musk Pangkas Pengeluaran Pemerintah Amerika?
-
Desember 13, 2024
Warga New York Tengah Berjuang Melawan Kerawanan Pangan
-
Desember 05, 2024
Banyak Mantan Pengguna X Bermigrasi ke Platform Medsos Bluesky