Terhadang di Luar Negeri, Huawei Bakal Tersalip Samsung atau Apple
Pelemahan penjualan ponsel selama pandemi membuat Huawei merealisasi ambisinya menjadi produsen ponsel terbesar dunia, dengan mengandalkan pasar domestik Tiongkok. Tapi analis meragukan berapa lama lagi Huawei bisa bertahan di posisi teratas, apalagi setelah sanksi AS yang memutus pasokan chip.
Episode
-
Desember 20, 2024
Penggunaan AI Generatif untuk Memudahkan Belanja Akhir Tahun
-
Desember 13, 2024
Kata dan Nama yang Dominasi Pencarian Online selama 2024
-
November 22, 2024
Mengurangi Sampah Makanan Menggunakan Teknologi AI
-
November 15, 2024
"Burnout" dengan Kencan Online Menyuburkan Layanan "Offline Dating"