Mahasiswa UNC Belajar Bahasa, Budaya di Meja Bahasa Indonesia
Di kampus Universitas North Carolina (UNC) belum ada program Bahasa Indonesia, tapi mahasiswa AS dan asing tetap bisa mempelajari bahasa dan budaya Indonesia lewat kegiatan rutin di Meja Bahasa Indonesia. Reporter VOA Vina Mubtadi melaporkan dari Chapel Hill, negara bagian North Carolina.
Episode
-
Desember 23, 2024
Trump Ingin Segera Akhiri Perang di Gaza, Bisakah?
-
Desember 23, 2024
Intervensi Elon Musk Picu Kemarahan Sejumlah Anggota Parlemen Jerman
-
Desember 19, 2024
Senator AS Desak DPR untuk Loloskan RUU Keamanan Daring Anak-anak
-
Desember 16, 2024
Analis Perkirakan Pemerintahan Trump akan Audit Bantuan Luar Negeri