PM India Narendra Modi akan melawat ke Amerika tanggal 21 Juni nanti, lawatan kenegaraan pertama dalam sembilan tahun, untuk meningkatkan kerjasama teknologi. Sementara Mahkamah Konstitusi tetap putuskan sistem pemilu proporsional terbuka pada pemilu 2024 nanti.