No media source currently available
Isu pembangunan berkelanjutan, peralihan ke energi bersih menjadi fokus dalam KTT APEC yang dihadiri oleh Presiden Jokowi. Reporter VOA Virginia Gunawan melaporkan selangkapnya dari San Francisco, California, Amerika Serikat untuk pemirsa Metro TV.