Reporter VOA, Virginia Gunawan melaporkan dari Washington DC untuk pemirsa Garuda TV mengenai perkembangan terakhir dari Konvensi Nasional Partai Demokrat di mana Kamala Harris akan menerima nominasi sebagai Calon Presiden, hari Jumat pagi 23 Agustus 2024.