Anggota Kongres AS Kecam Dukungan Trump pada Arab Saudi
Sejumlah anggota kongres AS mengkritik tajam sikap Presiden Trump yang menyatakan AS tetap mendukung Arab Saudi, meski ia mengakui, Putra Mahkota mungkin mengetahui pembunuhan Khashoggi. Menurut Anggota kongres dari kedua kubu, AS seharusnya tidak mengabaikan nilai utama yang dianut selama ini.
Episode
-
Maret 07, 2025
Buka Puasa Antaragama di Gedung Kongres Amerika
-
Maret 06, 2025
Nasib Komitmen Transisi Energi Indonesia di Bawah Trump
-
Maret 05, 2025
Pidato Trump ke Kongres AS: Momentum Amerika Telah Kembali