Tokoh demokrasi Aung San Suu Kyi menghadiri Pertemuan Puncak Pembangunan Global, yang sedang diadakan disela-sela pertandingan Olimpiade tersebut.
Dalam konferensi pers, dia membandingkan tahun-tahunnya dalam tahanan rumah di Burma dengan pengalaman para penyandang cacat.
Pemenang hadiah Nobel itu mengatakan dia merasa rendah hati oleh komitmen ribuan atlet yang turut dalam pertandingan tersebut. Dia mengatakan penting bahwa para penyandang cacat diizinkan aktif dalam komunitas mereka, dan bahwa partisipasi adalah kunci untuk menjamin hak asasi manusia.
Dalam konferensi pers, dia membandingkan tahun-tahunnya dalam tahanan rumah di Burma dengan pengalaman para penyandang cacat.
Pemenang hadiah Nobel itu mengatakan dia merasa rendah hati oleh komitmen ribuan atlet yang turut dalam pertandingan tersebut. Dia mengatakan penting bahwa para penyandang cacat diizinkan aktif dalam komunitas mereka, dan bahwa partisipasi adalah kunci untuk menjamin hak asasi manusia.