Bisnis Imigran Marak di Columbus, Ohio
- Ariadne Budianto
Setelah lesunya ekonomi pada awal tahun 2000-an mengakibatkan banyak bisnis tutup, kini ekonomi kota Columbus kembali bergairah berkat hadirnya imigran dan pengungsi. Kota pelajar ini bahkan punya sebuah kawasan sepanjang 65 kilometer persegi yang dipenuhi mayoritas bisnis milik imigran.
Episode
-
November 04, 2024
Nobar “Siksa Kubur” Ramaikan Halloween di Washington
-
Oktober 25, 2024
Election Stress Disorder Landa Warga Amerika Jelang Pemilu