Deklarasi Para Pendukung Capres dan Cawapres RI di Ibukota AS
Meski jauh di rantau, semangat warga Indonesia di AS ambil bagian dan meramaikan pemilu di tanah air tetap tinggi. Akhir pekan lalu, di tengah cuaca kurang bersahabat di Ibukota AS, pendukung para capres, baik dari kubu Jokowi-Ma’ruf maupun Prabowo-Sandiaga, mendeklarasikan dukungan mereka.
Terkait
Episode
-
Desember 23, 2024
Rusia Sibuk Perang, Turki Perluas Pengaruh di Balkan
-
Desember 22, 2024
Saksi Bisu Tsunami Aceh
-
Desember 21, 2024
20 Tahun Tsunami Aceh; Seberapa Siap Aceh Menghadapi Bencana?
-
Desember 20, 2024
Dampak Penetapan Alpius Hasim Madi sebagai Pelanggar HAM Berat