IPAO, Perkenalkan Tarian dan Budaya Indonesia di Oregon
Empat diaspora Indonesia membentuk ‘Indonesian Performing Arts of Oregon’ atau IPAO dan memperkenalkan tari-tarian tradisional Indonesia serta musik daerah seperti angklung. Sejak berdiri tahun 2011, kelompok ini telah tampil di berbagai pentas budaya di Portland. Simak liputan tim VOA berikut ini.
Terkait
Episode
-
Februari 14, 2025
Diaspora Indo Belanda di AS, Terhubung Kembali Melalui Kuliner Indonesia
-
Februari 07, 2025
Chef Indonesia Promosikan Bumbu Masakan Nusantara di Amerika Serikat
-
Januari 30, 2025
Miss Indonesia 2006, Jadi Tentara dan Perawat di Amerika Serikat
-
Januari 30, 2025
Polemik New York Fashion Week ‘Indonesia Now’