Jenny Kurniawati: Pengarang Buku Anak Dwi Bahasa di Philadelphia, Pennsylvania
Kenangan masa kecil berwisata ke daerah pedesaan dan pegunungan di Jawa Timur bersama kakek neneknya, menjadi inspirasi Jenny Kurniawati menulis “Our Beat-Up Chevy”. Melalui buku anak dwi bahasa, Indonesia dan Inggris, ia ingin berbagi pengalaman hidup di Indonesia, ke semua anak yang membacanya.
Terkait
Episode
-
Desember 19, 2024
Pasar Dadakan Akhir Tahun, Jual Berbagai Hadiah Unik dan Menarik
-
November 28, 2024
Berbisnis Distribusi Roti dan Kue Kering, Bekerja Dari Jam 3 Pagi