5K (Lima Kilometer): Pasar Tahunan Jelang Hari Natal dan Tahun Baru
- Irfan Ihsan
- Alam Burhanan
Tahun ini "holiday market", dibuka kembali dan semakin ramai pengunjung. Pasar tahunan ini menjajakan berbagai barang kerajinan tangan dan makanan dari warga lokal sekitar. Kita lihat suasana meriahnya melalui Lima Kilo.